Jaringan
Saraf
Jaringan saraf, sistem saraf puat karena sebagai pusat
penerima rangsang tertentu, terdiri dari otak dan medulla spinalis.
Jarongan saraf berfungsi:
a.
Untuk mendeteksi, menganalisa, menggunakan dan
menghasilkan semua informs yang ditimbulkan oleh rangsang sensoris (seperti
panas dan cahaya) dan perubahan mekanis dan kimia yang terjadi dalam lingkungan
internal dan eksternal.
b.
Untuk mengorganisir dan mengatur, baik secara
langsung maupun tidak langsung, sebagian terbesar fungsi tuuh terutama kegiatan
matriks, visceral, endokrin, dan mental.
1.
Jaringan otak
Letak jaringan ini pada sistem saraf pusat.
Jaringan ini berfungsi menerima, menganalisis serta bereaksi terhadap impuls.
Bagian-bagian dari jaringan ini, yaitu:
a.
Substansi putih, substansi yang banyak mengandung
selubung myelin membina selaput sserabut dan urat saraf.
b.
Sel granula yaitu sel saraf kecil
c.
Lapisan granula yaitu lapisan bagian dalam yang
banyak mengandung banyak sel saraf kecil.
d.
Sel purkinye yaitu sel yang memiliki badan sel
yang mencolok dengan dendritnya yang berkembang dengan sempurn sehingga
menyerupai kipas.
e.
Lapisan purkinye yaitu lapisan tengah dari otak
yang terdiri dari sel purkinye
f.
Sel satelit adalah sel khas yang terdapat dalam
ganglion yang berfungsi memelihara dan memperbaiki otak.
g.
Lapisan molekuler yaitu lapisan pengeluaran yang
menagndung sedikit neuron kecil, serat kasar tidak bermielin.
2.
Sel saraf
Bagian-bagain:
a.
Dendrite merupakan uluran pendek dan
bercabang-cabang dan berperan menerima dan menghantarkan impuls kea rah badan
sel
b.
Inti sel sebagai pusat pengaturan sel
c.
Badan sel terdiri atas sitoplasma dan inti sel
berfungsi sebagai pusat pengaturan sel
saraf dan juga menerima rangsang.
d.
Nodus ranvier merupakan celah antara 2 sel scwan
dan berfungsi mempercepat jalannya rangsangan
e.
Akson merupakan uluran panjang dan berfungsi untuk
menghantarkan impuls ke sel yang lainnya
f.
Selubung mieli berfungsi melindungi dan memberikan
nutria kepada akson, sebagi isolator dan melindungi akson terhadap tekanan dan
luka serta mempercepat jalannya impuls.
g.
Sinapsis yaitu titik temu antara terminal akson
salah satu neuron dengan neuron lainnya.
0 komentar:
Posting Komentar